Aplikasi Gaya Sentrifugal pada Mesin Peniris Serbaguna

Nur - Hayati

Abstract


Program pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan produktivitas dan nilai ekonomis dari keripik jamur di kelompok tani Pesona Jamur di desa Argosari, kecamatan Sedayu, Bantul. Metode pelaksanaan abdimas ini dimulai dengan pendataan permasalahan pada industry keripik jamur, kemudian dilanjutkan dengan sosialisasi mesin peniris serbaguna. Langkah selanjutnya adalah demo penggunaan mesin peniris dan diakhiri dengan penyerahan alat kepada masyarakat. Hasil abdimas cukup memuaskan, yaitu dapat mengurangi kadar minyak gorengan cukup signifikan. Sampel yang diuji yaitu keripik jamur 5kg dan diperoleh keripik jamur sebesar 4,80kg setelah ditiriskan dengan mesin peniris.


Keywords


gaya sentrifugal,keripik jamur, peniris

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.33633/ja.v4i2.194

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Nur - Hayati



Jurnal ABDIMASKU (p-ISSN : 2615-3696e-ISSN : 2620-3235) diterbitkan oleh LPPM Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Jurnal ini di bawah lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

 

ABDIMASKU terindeks di :