Pengenalan Machine Learning Untuk Mahasiswa Menggunakan Metode Service Learning

Mursalim Mursalim, Tresi Aprilia, Muhammad Achsin Samas, Anik Rahmawati, Imtiyaz Farras Mufidah

Abstract


Teknologi informasi terus mengalami perubahan seiring perkembangan industri begitu juga dengan peningkatan data yang dihasilkan dari berbagai bidang seperti bidang pendidikan, kesehatan, astronomi, pertanian, ekonomi, sosial budaya dan lainnya. Tahun 2023, data pengguna internet mencapa 4.95 miliar pengguna. Tentu, pengguna internet tersebut berdampak pada data yang dihasilkan baik berupa teks, gambar, audio, video yang terus meningkat. Data tersebut dapat proses menggunakan metode Machine learning untuk menghasilkan sebuah pengetahuan hingga dapat digunakan sebagai dasar kebijakan. Namun, masih banyak mahasiswa yang belum memahami tentang metode tersebut dikarenakan kesulitan dalam memahami formula metode Machine Learning yang berkaitan dengan ilmu matematika. Oleh karena itu, diperlukan sebuah pendekatan khusus agar pemahaman terhadap model tersebut mudah dipahami yakni salah satunya adalah pendekatan Learning Service yang fokus pada konsep aspek praktis dan konsep ekperiental didasari pada sebuah studi kasus untuk memberikan pemahaman praktis dan metode tersebut dapat dilakukan oleh mahasiswa terhadap masalah penelitian di bidang Machine Learning. Hasil kegiatan tersebut menunjukkan bahwa ada sekitar 65,5% menyatakan sangat setuju dan setuju sebesar 26,5% Mahasiswa mampu memahami Machine Learning melalui studi kasus yang telah disimulasikan. Sedangkan ada 8% masih menyatakan kesulitan dalam memahami formula sebuah metode Machine Learning

Keywords


Mahasiswa; Machine Learning; Service Learning; studi kasus

Full Text:

PDF

References


K. G. Liakos, P. Busato, D. Moshou, S. Pearson, and D. Bochtis, “Machine learning in agriculture: A review,” Sensors (Switzerland), vol. 18, no. 8, pp. 1–29, 2018, doi: 10.3390/s18082674.

Z. Xiao, I. M. Pires, N. Y. Yumu¸sak, and A. D. Orjuela-Cañón, “Machine learning in the loop for tuberculosis diagnosis support.”

T. Hu, M. Khishe, M. Mohammadi, G. R. Parvizi, S. H. Taher Karim, and T. A. Rashid, “Real-time COVID-19 diagnosis from X-Ray images using deep CNN and extreme learning machines stabilized by chimp optimization algorithm,” Biomed Signal Process Control, vol. 68, p. 102764, Jul. 2021, doi: 10.1016/J.BSPC.2021.102764.

M. Alsaffar et al., “Detection of Tuberculosis Disease Using Image Processing Technique,” Mobile Information Systems, vol. 2021, 2021, doi: 10.1155/2021/7424836.

R. O. Panicker, K. S. Kalmady, J. Rajan, and M. K. Sabu, “Automatic detection of tuberculosis bacilli from microscopic sputum smear images using deep learning methods,” Biocybern Biomed Eng, vol. 38, no. 3, pp. 691–699, Jan. 2018, doi: 10.1016/j.bbe.2018.05.007.

L. Harahap, “PERAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI DALAM PENDIDIKAN,” in Prosiding Seminar Nasional Teknologi Pendidikan Pascasarjana, Yuni Chairani, Ed., Medan: Unversitas Negeri Medan, Nov. 2019, pp. 375–381.

C. Juditha Balai Pengembangan SDM dan Penelitian Komunikasi dan Informatika Manado, “Pemanfaatan Teknologi Informasi Komunikasi Terhadap Perubahan Sosial Masyarakat Desa,” Jurnal Penelitian dan Komunikasi Opini Publik, vol. 24, no. 1, pp. 16–30, 2020.

Ihsanira Dhevina, “E- Government : Inovasi dalam Strategi Komunikasi,” https://www.setneg.go.id/baca/index/e_government_inovasi_dalam_strategi_komunikasi.

A. Afriyani, D. Muhafidin, and E. Susanti, “Transformasi Digital Pelayanan Perizinan Berusaha (SI ICE MANDIRI) di Mal Pelayanan Publik Kabupaten Sumedang,” Jurnal Manajemen dan Organisasi, vol. 13, no. 2, pp. 148–165, Jun. 2022, doi: 10.29244/jmo.v13i2.38093.

Pahlevi Reza, “Jumlah Pengguna internet dunia 2022,” Databoks. Accessed: Oct. 18, 2023. [Online]. Available: https://databoks.katadata.co.id

C. M. Annur, “Jumlah pengguna internet indonesia,” Databoks. Accessed: Oct. 18, 2023. [Online]. Available: https://databoks.katadata.co.id

Arfienda Prahariezka, “Jumlah data yang dihasilkan manusia dalam sehari,” Algoritma. Accessed: Oct. 18, 2023. [Online]. Available: https://algorit.ma/blog/data-science/jumlah-data-dalam-sehari

D. Naufal Hakim, F. Ramadan, and Y. Indira Cahyono, “SPECTA Journal of Technology Studi Pemanfaatan Big Data dalam Perumusan Kebijakan Publik pada Sektor Kesehatan,” SPECTA Journal of Technology, vol. 5, no. 3, pp. 308–322, Nov. 2021, [Online]. Available: https://journal.itk.ac.id/index.php/sjt

A. K. F. Septiansyah, “Sejarah Machine Learning,” Sariteknologi.

Hafiyyan Giyazu Aska, “Machine Learning: Sebuah Pendekatan dalam Data Science,” SRK Laboratorium Analisis Data dan Rekaya Kualitas.

J. Pendidikan and S. Utaya, “Pengaruh Model Pembelajaran Service Learning terhadap hasil belajar Geografi SMA,” Jakarta, Feb. 2022. Accessed: Oct. 18, 2023. [Online]. Available: https://databoks.katadata.co.id

M. Kusuma Wardhani, “SERVICE LEARNING MAHASISWA GURU SEBAGAI BENTUK PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT di YAYASAN SOSIAL EDUKATIF,” in Prosiding PKM-CSR, 2020, pp. 2655–3570.

F. A. Nugroho, M. Iqbal, F. Ramadhan, A. Swastika, and O. T. Hidayat, “Implementasi Service Learning di SD Muhammadiyah Program Khusus Ampel, Boyolali,” Buletin KKN Pendidikan, vol. 5, no. 1, pp. 65–73, Jun. 2023, doi: 10.23917/bkkndik.v5i1.22008.

Ratnadewi et al., “Pelatihan kecerdasan buatan bagi siswa siswa SMKN 4 Bandung,” Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (AKM), vol. 4, no. 1, pp. 233–240, Jul. 2023.

P. Dyah Pramanik, M. Achmadi, D. Z. Nasution, P. Perhotelan, S. Tinggi, and P. Trisakti, “Jurnal Pengabdian Masyarakat (Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan) Media Belajar Inovatif bagi Siswa SDN 05 Pesanggrahan Jakarta: PkM dengan Konsep Service Learning,” Jurnal Pengabdian Masyarakat: Pemberdayaan, Inovasi dan Perubahan, vol. 1, no. 1, pp. 46–56, Sep. 2021, doi: 10.59818/jpm.




DOI: https://doi.org/10.62411/ja.v7i2.1959

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Mursalim Mursalim, Tresi Aprilia, Muhammad Achsin Samas, Anik Rahmawati, Imtiyaz Farras Mufidah



Jurnal ABDIMASKU (p-ISSN : 2615-3696,e-ISSN : 2620-3235) diterbitkan olehLPPM Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Jurnal ini di bawah lisensiCreative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

ABDIMASKU terindeks di :