Penalaran Logika menggunakan Scratch pada SD Negeri Pendrikan Lor 03

Nurul Anisa Sri Winarsih, Muhammad Syaifur Rohman, Galuh Wilujeng Saraswati, Edy Mulyanto, Naya Alifiah az Azar Putri Mardiantara

Abstract


Kemampuan berpikir kritis dan logis sangat penting untuk perkembangan kognitif siswa di era perubahan zaman yang cepat. Meskipun hasil Program for International Student Assessment (PISA) menunjukkan bahwa kemampuan berpikir kritis siswa di Indonesia masih rendah, namun potensi peningkatan dapat terlihat. Indonesia memiliki high equity meskipun berada pada kuadran low performance, menunjukkan kesempatan untuk pengembangan lebih lanjut. Kemampuan berpikir logis melibatkan analisis masalah secara sistematis, yang dapat ditingkatkan melalui model pembelajaran yang tepat. Dalam konteks ini, Scratch, sebuah platform pemrograman visual, ditunjukkan sebagai solusi yang menarik karena memadukan pengalaman belajar dengan aktivitas yang menyenangkan bagi anak-anak. Dalam penelitian ini, Scratch digunakan untuk melatih penalaran logika pada siswa sekolah dasar. Hasilnya para siswa dapat lebih baik mengaplikasikan konsep logika dalam menyelesaikan masalah melalui pembuatan game di Scratch. Oleh karena itu, pengenalan pemrograman komputer sejak dini melalui platform seperti Scratch sangat direkomendasikan sebagai upaya untuk mempersiapkan generasi mendatang dalam menghadapi perkembangan teknologi yang pesat.


Keywords


scratch; berfikir kritis; pendidikan

Full Text:

PDF

References


A. Rizky Anisa, A. Aprila Ipungkarti, and K. Nur Saffanah, Pengaruh Kurangnya Literasi serta Kemampuan dalam Berpikir Kritis yang Masih Rendah dalam Pendidikan di Indonesia, Current Research in Education: Conference Series Journal, vol. 1, no. 1, pp. 112, 2021.

M. Azizah, J. Sulianto, and N. Cintang, Analisis Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Sekolah Dasar Pada Pembelajaran Matematika Kurikulum 2013, Jurnal Penelitian Pendidikan, vol. 35, no. 1, pp. 6170, 2018.

B. Anisaul Khasanah and I. Dwi Ayu, Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Melalui Penerapan Model Pembelajaran Brain Based Learning, Eksponen, vol. 7, no. 2, pp. 4653, 2017.

TotallyAwesome, Hacking Youth Culture & Commerce: TotallyAwesomes Youth-first Digital Insights, 2023. Accessed: Mar. 18, 2024. [Online]. Available: https://totallyawesome.tv/wp-content/themes/totallyawesome/assets/images/zoomer-digital-insights/GTM_APAC_Youth-first-Digital-Insights-2023-Infographic.pdf

D. Setiawan, Pelatihan Pembuatan Game untuk Siswa SMA Santa Maria 1 Cirebon menggunakan Aplikasi Scratch, Aptekmas Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, vol. 5, no. 1, pp. 129135, 2022, doi: 10.36257/apts.vxix.

F. Libryanti and E. Sudihartinih, Desain Game Berbasis Android sebagai Media Pembelajaran Matematika Materi Bentuk Penyajian Fungsi Memanfaatkan Software Scratch, Postulat: Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika, vol. 4, no. 1, pp. 112127, 2023, doi: 10.30587/postulat.v4i1.5696.

E. Lutfina and A. Khrisna Wardhani, Pengenalan Dan Pelatihan Pemrograman Berbasis Blok Bagi Anak, Magistrorum Et Scholarium: Jurnal Pengabdian Masyarakat, vol. 1, no. 1, pp. 107111, 2020.

Y. Anis, A. B. Mukti, and S. Mulyani, Pelatihan Pemrograman Scratch Bagi Guru-Guru SD Islam Al Madina Semarang, Jurnal Pengabdian Masyarakat Bumi Raflesia, vol. 6, no. 2, pp. 198205, 2023, [Online]. Available: http://jurnal.umb.ac.id/index.php/

Y. Anis, A. B. Mukti, and S. Mulyani, Perancangan Game Sederhana Menggunakan Scratch Programming Sebagai Media Pembelajaran Visual Bagi Anak Usia Dini, Bulletin of Information Technology (BIT), vol. 4, no. 2, pp. 320327, 2023, doi: 10.47065/bit.v3i1.

D. Annisa Nurbaety Elsola, A. Fitrotun Nisa, B. Henu Cahyani, and B. Havifah, Penerapan Model Sole dan Pemanfaatan Scratch untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa SD Negeri Selo, Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, vol. 8, no. 2, pp. 20302045, 2023.

N. Anisa Sri Winarsih, M. Syaifur Rohman, G. Wilujeng Saraswati, and F. Ocky Saputra, Pendampingan E-Rapot Tahfizta Versi 1 Tahun Ajaran 2021/2022, Abdimasku: Jurnal Pengabdian Masyarakat, vol. 6, no. 1, pp. 116121, 2023.




DOI: https://doi.org/10.62411/ja.v7i2.2258

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Nurul Anisa Sri Winarsih, Muhammad Syaifur Rohman, Galuh Wilujeng Saraswati, Edy Mulyanto, Naya Alifiah az Azar Putri Mardiantara



Jurnal ABDIMASKU (p-ISSN : 2615-3696e-ISSN : 2620-3235) diterbitkan oleh LPPM Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Jurnal ini di bawah lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

 

ABDIMASKU terindeks di :