Growing On Instagram Dan Peluang Mengenal Sosial Media Bagi Generasi Z (Sman Bali Mandara)

Diky Budiman, I Ketut Gunarsa

Abstract


Dalam era digital yang terus berkembang, penggunaan media sosial menjadi semakin merajalela, terutama di kalangan generasi Z yang merupakan generasi yang lahir antara pertengahan 1990-an hingga awal 2010-an. Instagram adalah salah satu platform sosial media yang paling banyak digunakna oleh generasi Z. Adapun tujuan Pengabdian kepada Masyarakat khususnyauntuk memberikan pemahaman tentang algoritma Instagram dan mengenal peluang sosial media agar generasi Z mampu memanfaatkan teknologi digital. Dapat dilihat dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat yang telah dilaksanakan, maka dapat ditarik kesimpulan bahwa pemahaman tentang sosial media sangat dibutuhkan di kalangan remaja/ generasi Z. Hal ini dibuktikan dengan antusiame peserta untuk memahas algoritma Instagram, yang masih menjadi pertanyaan bagi mereka dalam memanfatakan sosial media secara efektif.


Keywords


Algoritma; Instagram; Sosial Media; Generasi Z

Full Text:

PDF

References


S. Armanda, L. Ahluwalia, and S. A. C. Sihono, “PENGARUH JOB SATISFACTION DAN EMPOWERING LEADERSHIP TERHADAP PERFORMANCE KARYAWAN GENERASI Z DI BANDAR LAMPUNG,” J. Strateg. Manag. Account. Through Res. Technol., vol. 2, no. 2, pp. 23–34, 2023.

R. Damayanti, “DIKSI DAN GAYA BAHASA DALAM MEDIA SOSIAL INSTAGRAM.,” 2018.

A. Z. A. Aziz, “Optimasi Instagram Sebagai Media Penyampaian Pesan Dakwah,” J. Syntax Imp. J. Ilmu Sos. dan Pendidik., vol. 1, no. 4, pp. 216–226, 2020.

H. Wijoyo, Transformasi digital dari berbagai aspek. Insan Cendekia Mandiri, 2021.

Z. Martha, “Penggunaan fitur media sosial instagram stories sebagai media komunikasi,” J. Komun. Nusant., vol. 3, no. 1, pp. 26–32, 2021.

N. Saebah and M. Z. Asikin, “Efektivitas Pengembangan Digital Bisnis pada Gen-Z dengan Model Bisnis Canvas,” J. Syntax Transform., vol. 3, no. 11, pp. 1534–1540, 2022.

A. Agustinus and A. Junaidi, “Pengaruh Sosial Media (Instagram) dalam Meningkatkan Brand Awareness Kopi Kenangan,” Prologia, vol. 4, no. 2, pp. 339–346, 2020.

G. Susanto, D. Leo, R. Evelyn, and H. Felicio, “Pemanfaatan Algoritma Tiktok Dan Instagram Untuk Meningkatkan Brand Awareness,” J. Ilm. Wahana Pendidik., vol. 9, no. 22, pp. 483–491, 2023.

A. Hutchinson, “Instagram Explains How Its Algorithm Works in New Briefing.” 2018.

F. B. Setiyanto, D. Setyawan, and A. Yulandari, “Pengaruh Algoritma Instagram Terhadap Keterikatan yang Lebih Tinggi dalam Penggunaan Instagram,” in Prosiding Seminar Nasional Fakultas Ekonomi Untidar 2021, 2021.

C. Antasari and R. D. Pratiwi, “Pemanfaatan Fitur Instagram Sebagai Sarana Komunikasi Pemasaran Kedai Babakkeroyokan Di Kota Palu,” Kinesik, vol. 9, no. 2, pp. 176–182, 2022.




DOI: https://doi.org/10.62411/ja.v7i2.2263

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Diky Budiman, I Ketut Gunarsa



Jurnal ABDIMASKU (p-ISSN : 2615-3696,e-ISSN : 2620-3235) diterbitkan olehLPPM Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Jurnal ini di bawah lisensiCreative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

ABDIMASKU terindeks di :