PENDAMPINGAN BELAJAR PERKALIAN MENGGUNAKAN METODE JARIMATIKA BAGI SISWA KELAS V SDN 106194

Nurdiana Siregar, Lailatun Nur Kamalia Siregar, Husna Ibrahim, Arwita Putri, Zulfa Zakiyyah, Ririn Indriani, Rinanti Ito Pohan

Abstract


Pelaksanaan pendampingan belajar ini dilatarbelakangi karena adanya kesulitan pada sebagian siswa kelas V SDN 106194  dalam operasi perkalian 8 dan 9, oleh karena itu untuk mengatasi kesulitan tersebut adalah dengan menggunakan penerapan metode jarimatika. Kegiatan ini menggunakan metode ceramah disertai dengan memberikan tes kepada siswa. Hal tersebut dilakukan secara bertahap dan berkelanjutan sehingga siswa mampu memahami konsep perkalian dan dapat menggunakan jarinya untuk menghitung perkalian  8 dan 9, dari kegiatan yang sudah dilaksanakan selama 3 hari secara terus-menerus dari 11 siswa ada 9 orang siswa yang sudah mampu menerapkan jarimatika, dengan kata lain 82% siswa sudah paham cara menggunakan jarimatika untuk menghitung perkalian bilangan 8 dan 9.

Kata Kunci: Pendampingan belajar, Perkalian, Jarimatika.


Keywords


Kata Kunci: Pendampingan belajar, Perkalian, Jarimatika.

Full Text:

PDF

References


Suswari, Pani, 2019, Mahir Dalam Penjumlahan, Pengurangan, Perkalian & Pembagian, Diandra Kreatif, Yogyakarta.

Khusnul Himmah, dkk., 2021, Efektivitas Metode Jarimatika Dalam Meningkatkan Kemampuan Berhitung Perkalian Siswa, Jurnal Pendidikan MI/SD, vol 1, hal 57-67.

Kuswiyati, 2021, Pendampingan Berkelanjutan Meningkatkan Kompetensi Pedagogik Guru, Yayasan Insan Cendekia Indonesia Raya, Lombok.

Prayugo, W.F., & Efendi, M., 2017, Pengaruh penggunaan metode jarimagic terhadap kemampuan berhitung perkalian siswa tunarungu kelas IV. Jurnal Ortopediagogia, vol 1, hal 175-181.

Sitio, T., 2017, Penerapan metode jarimatika untuk meningkatkan hasil belajar matematika siswa kelas I SDN 003 Pagaran Tapah Darussalam Kabupaten Rokan Hulu. Primary, Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, vol 6, hal 146-156.

Sumirat, I., & Trimurtini, W., 2016, Pengaruh praktik jarimatika terhadap keterampilan berhitung perkalian pada siswa kelas II SD, Jurnal Kreatif: Jurnal Kependidikan Dasar, vol 7, hal 67-72.

Mariyati, Y, & Sari, N., 2017, Efektifitas Penggunaan jarimatika dalam Meningkatkan Keterampilan Berhitung Matematika Kelas III SDN 2 Tamansari, Jurnal Teknologi Pendidikan, vol 2, hal 30-35.

Dewi, V.F.,Suryana, Y., & Hidayat, S., 2020, Pengaruh Penggunaan Jarimatika terhadap kemampuan Berhitung Perkalian Peserta Didik Kelas IV Sekolah Dasar, Edubasic Journal: Jurnal Pendidikan Dasar, vol 2, hal 79-87.

Wijaya, R & Yadewani, D., 2022, Pelatihan Perkalian Bilangan Dasar Dengan Metode Jarimatika Belajar Menjadi Menyenagkan, Jurnal Pengabdian Masyarakat Akademisi, vol 1, hal 1-7.




DOI: https://doi.org/10.62411/ja.v7i1.1750

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 husna ibrahim



Jurnal ABDIMASKU (p-ISSN : 2615-3696e-ISSN : 2620-3235) diterbitkan oleh LPPM Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Jurnal ini di bawah lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats

 

ABDIMASKU terindeks di :