Pelatihan Pembuatan Serbuk Jamu Instan di Kelurahan Karangrejo, Kecamatan Sumbersari, Kabupaten Jember

Dewi Dianasari, Endah Puspitasari, Nuri Nuri, Bawon Triatmoko, Siti Muslichah

Abstract


Salah satu jenis olahan tanaman obat adalah dalam bentuk jamu. Salah satu sentra usaha produksi jamu tradisional dijalankan oleh ibu-ibu warga RT 02/ RW07 Lingkungan Kalikotok, Kelurahan Karangrejo, Kecamatan Sumbersari,Kabupaten Jember. Permasalahan yang dihadapi mitra yaitu produk jamu yang akan dibuang jika tidak laku pada hari tersebut, karena masa simpan jamu yang sangat singkat dan akan berubah rasa. Untuk mengatasi tersebut, maka perlu dilaksanakan kegiatan pengabdian berupa pelatihan diversifikasi produk olahan jamu berupa pembuatan serbuk jamu instan, cara pengemasan dan pemasarannya. Pelatihan dilaksanakan dengan metode demonstrasi langsung pembuatan dan pengemasan serbuk jamu jahe wangi instan, serta pemaparan materi tentang cara pemasarana yang efektif dan efisien.Kegiatan pelatihan dapat meningkatkan pengetahuan, mengatasi permasalahan mitra, dan juga dapat meningkatkan omset penjualan mitra, sekaligus meningkatkan kesejahteraan mitra.

Kata kunci: serbuk jamu instan, jamu


Keywords


serbuk jamu instan, jamu

Full Text:

PDF

References


Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 2010, Peraturan Kementerian Kesehatan Nomor 003/Menkes/Per/I/2010 tentang Saintifikasi Jamu, Jakarta, Kemenkes RI.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 2012, Peraturan Kementerian Kesehatan Nomor 006/ 2012 tentang Industri dan Usaha Obat Tradisional, Jakarta, Kemenkes RI.

Elfahmi, Woerdenbag, H. J., & Kayser, O., 2014, Jamu: Indonesian traditional herbal medicine towards rational phytopharmacological use. In Journal of Herbal Medicine. https://doi.org/10.1016/j.hermed.2014.01.002.

Santoso, H.B., 2008, Ragam dan Khasiat Tanaman Obat, Yogyakarta, PT Agromedia Pustaka.

Sari, D. dan Nasuha, A., 2021, Kandungan Zat Gizi, Fitokimia, dan Aktivitas Farmakologis

pada Jahe (Zingiber officinale Rosc.): Review. Tropical Bioscience: Journal of Biological Science, Vol. 1,No. 2 , 11-18.

Samran dan Fatimah, C., 2018, Pembuatan Sediaan Temulawak dan Minuman Sehat Bentuk Serbuk Instan Kering, Prosiding Seminar Nasional Hasil Pengabdian 2018 Umnaw, 344-350, dari https://e-prosiding.umnaw.ac.id/index.php/pengabdian/article/download/107/108/.

KKN PPuN 62 Bojonegoro (Unit I.A.I), 2017, Pemberdayaan Ibu-Ibu Rumah Tangga Dengan Keterampilan Membuat Serbuk jahe Instan, Jurnal Pemberdayaan , Vol. 1, No. 2, 259-264.

Cara Membuat Jahe Instan, https://www.youtube.com/watch?v=7mVJ3vjYm34 [diakses pada 12 Juli 2023].

Sukmawati, W. dan Merina, 2019, Pelatihan Pembuatan Minuman Herbal Instan Untuk Meningkatkan Ekonomi Warga, Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, Vo;. 25, No. 4, 210-215.

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, 2020, Peraturan Badan Pengawas Obat Dan Makanan Republik Indonesia Nomor 8 Tahun 2020 Tentang Pengawasan Obat Dan Makanan Yang Diedarkan Secara Daring, Jakarta: Kemenkes RI.




DOI: https://doi.org/10.62411/ja.v7i1.1835

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Dewi Dianasari



Jurnal ABDIMASKU (p-ISSN : 2615-3696e-ISSN : 2620-3235) diterbitkan oleh LPPM Universitas Dian Nuswantoro Semarang. Jurnal ini di bawah lisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Statcounter

View My Stats

 

ABDIMASKU terindeks di :